Langkah 1
Mulai dengan mendownload latar
langit lalu dengan tool crop buang bagian yang tidak diperlukan.
Langkah 2
Kita perlu membuang warna dengan menambahkan adjustment layer Black
& White. Turunkan opacity-nya gar masih ada sedikit warna tersisa.
Langkah 3
Ambil
tekstur tembok grunge. Tekan
ctrl+T lalu perkecil ke bentuk di bawah.
Langkah 4
Tahan
ctrl lalu klik dan geser pegangan di samping. Tekan
ctrl+Enter untuk menerima hasil transformasi.
Langkah 5
Gandakan tekstur. Sekali lagi, tekan
ctrl+T. Klik kanan dan Flip Horizontal.
Langkah 6
Ambil lagi tekstur yang lain. Lakukan lagi transformasi (
ctrl+T). Sambil menahan ctrl geser pojok bingkai hingga diperoleh bentuk segitiga seperti di samping.
Langkah 7
Ulangi lagi untuk memperoleh sisi lainnya.
Langkah 8
Seperti ini hasil akhir tugu yang saya peroleh. Untuk memudahkan gabungkan semua layer tugu dengan memilihnya lalu tekan
ctrl+E.
Langkah 9
Dengan tool dodge dan burn tambahkan kontras di area yang telah saya
tandai. Ini akan memperkuat kontras tugu dan memberikan kesan 3D yang
lebih baik.
Langkah 10
Warna tugu ini belum begitu bagus, kurang cocok dengan latarnya.
Jadi, beri adjustment layer Hue/Saturation dengan setting di bawah. Klik
Layer|Create Clipping Mask agar adjustment layer hanya mempengaruhi
tugu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar